Happy New Years From IDWS
Halo IDWS Mania,
Di akhir tahun 2015 ini, Om Gatot mau kasih surprise buat para IDWS Mania, kita ada promo ciamik yang akan memeriahkan akhir tahun kamu. Bukan 'EndYearsSale', 'Cuci Gudang' atau kayak ngikutin 'Halbolnas' ya. Tapi ini adalah sebagai bentuk penghargaan kami pada IDWS Mania yang setia menemani perjalanan kami.
Periode Promo ini berlangsung dari 18 Desember 2015 - 31 Januari 2016.
Untuk mendapatkan promo ini, kamu bisa kunjungi http://store.idws.id/promo2015
Ketentuan Promo ini :
- Kode diskon ini hanya berlaku untuk pembelian produk: Maximum 30 hari, Maximum 60 hari, Maximum 90 hari, VIP 30 hari, VIP 60 hari, dan VIP 90 hari.
- Kode diskon ini hanya berlaku untuk satu produk/user
- Kode diskon ini sifatnya bisa dipindahtangankan, namun apabila seseorang sudah menggunakan kode anda, anda tidak bisa menggunakan kode tersebut lagi.
- Promo Ini berlaku bagi Registered Member dan Member MVU
PERATURAN :
Facebook Share : Share dengan mention sebanyak -banyaknya temen kamu dengan tagline #HAPPYNEWYEARS @IDWS
Twitter : Share dan mention sebanyak - banyak temenmu dengan Hashtag #HAPPYNEWYEARS @IDWS
Setiap 1 mention temenmu dan konfirmasi kepada kami maka akan mendapat 1 poin untuk setiap social media.
Untuk poin akan diakumulasikan dengan promo dan event lain tapi by konfirmasi ajah ya .
Hadiah yang akan di berikan dalam bentuk :
300 Poin adalah Maximum 90 Hari
150 Poin adalah Maximum 30 hari
Dan kamu boleh rekomendasikan hadiah dikotak saran.
Konfirmasi bisa di lakukan melalui Form Konfirmasi
Nantikan Event dan PROMO menarik dari kami untuk kamu - kamu.
Segala pertanyaan bisa menghubungi kami by YM Support : idwscs (Senin-Jumat 09.00-18.00 WIB)
email : inquiry@idws.id
Salam Hangat,
IDWS Team